Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing Jalin Kedekatan Dengan Warga Melalui Ngobrol Mas.

Media Buser Polkrim

Media Buser Polkrim
Membangun Bangsa Melalui Informasi

Berita Terkini

Bripka Rosid Bhabinkamtibmas Polsek Mundu Polres Ciko Sambang Desa, Pererat Sinergi Keamanan Wilayah

Polres Cirebon Kota – Dalam rangka mempererat sinergi antara Kepolisian dan pemerintah desa, Bhabinkamtibmas Desa Mundu Pesisir ...

Postingan Populer

Senin, 17 Juli 2023

Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing Jalin Kedekatan Dengan Warga Melalui Ngobrol Mas.

Majalengka - Bhabinkamtibmas Polsek Cikijing Polres Majalengka Polda Jabar Bripka Harry melaksanakan giat ngobrol mas dengan warga di Blok Cilangcang Tonggoh Desa Kancana, Kecamatan Cikijing, Kabupaten Majalengka, Senin (17/07/2023).

Pada giat Ngobrol Mas kali ini, dimana tadi pada saat mengobrol, Bripka Harry menerima masukan dan keluhan dari masyarakat di antaranya tentang hal-hal yang menggangu ketertiban masyarakat.

Kemudian, dalam kesempatan tersebut Bripka Harry langsung menanggapi keluhan masyarakat dan akan menindaklanjuti kegiatan yang dapat mengganggu ketertiban umum.

Kemudian Bripka Harry juga tidak lupa menyampaikan beberapa imbauan tentang C3 serta terkait keamanan dan ketertiban masyarakat dan tidak lupa juga memberikan himbauan terkait pencegahan TPPO.

Tadi saat ngobrol suasana terlihat akrab dan santai antara petugas dan warga sehingga warga sangat leluasa menyampaikan keluhan yang mereka alami."ujarnya.

(Santo)

0 comments:

Posting Komentar