Kapolda Jabar Berikan Tali Asih Kepada Penyandang Disabilitas

Media Buser Polkrim

Media Buser Polkrim
Membangun Bangsa Melalui Informasi

Berita Terkini

Kapolsek Jatiwangi Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Badan Permusyawaratan Desa (BPD)

Majalengka – Kapolsek Jatiwangi, Polres Majalengka, Polda Jabar AKP Rudy Djunardi M, S.H., M.H menghadiri giat pelantikan dan Pe...

Postingan Populer

Senin, 17 Juli 2023

Kapolda Jabar Berikan Tali Asih Kepada Penyandang Disabilitas

Majalengka, Kapolda Jabar Irjen Pol Dr. Akhmad Wiyagus S.Ik., M.Si., M.M didampingi Waka Polda Jabar Brigjen Pol Bariza Sulfi S.Ik Beserta PJU Polda Jabar melaksanakan Kunjungan Kerja Silaturahmi bersama Forkopimda Majalengka dan Tokoh Agama sekaligus memberikan Tali Asih kepada Penyandang Disabilitas.
Pemberian Tali Asih Kepada Penyandang Disabilitas di laksanakan di Mako Polres Majalengka, Senin (17/07/23).

Kapolda Jabar Irjen Pol Dr. Akhmad Wiyagus S.Ik., M.SI., M.M menyampaikan, pemberian tali asih yang di berikan kepada penyandang Disabilitas sebagai wujud kepedulian terhadap sesama.
“Semoga Tali Asih yang di berikan bermanfaat bagi Bapak dan Ibu sekalian serta bisa digunakan untuk beraktifitas sehari-hari”, Ucap Kapolda Jabar.
Ditempat yang sama Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., M.Si. menyampaikan, bahwasannya maksud dan tujuan Kapolda Jabar beserta rombongan datang ke Polres Majalengka, dalam rangka kunjungan kerja silaturahmi bersama Forkopimda Kabupaten Majalengka dengan tokoh agama serta sekaligus memberikan tali asih kepada penyandang Disabilitas”, tuturnya.

(Santo)